Yuk Ikuti Balap Mini Motor di Sentul 5 Maret 2017

balap-mini-motor-5-maret-2017

Motor mini semakin banyak digemari masyarakat dari kalangan anak kecil hingga dewasa. Buktinya banyak sekali event fun race dan kejuaraan motor mini di berbagai daerah tanah air. Event terbaru yang akan berlangsung yaitu event balap mini GP di sentul 5 Maret 2017. Selain kelas mini motor, juga ada kelas lain yang diperlombakan. Lokasinya di Internasional sirkuit Gokart yang letaknya di sebelah utara sirkuit utama sentul.

Event fun race yang di selenggarai oleh j4-vent ini memperlombakan berbagai macam kelas. Berbagai kelas yang dilombakan antara lain kelas mini gp mulai dari junior hingga pro, kelas cornering dan kelas open. Selengkapnya silahkan lihat dibawah ini :

KELAS MINI GP
1. MiniGP Junior 6-9 thn
2. MiniGP Junior 10-14 thn
3. MiniGP Remaja 15 -20 thn
4. MiniGP Dewasa ( Under 60 kg )
5. MiniGP Dewasa ( 60 kg up )
6. MiniGP Dewasa (75kg up)
7. MiniGP Dewasa PRO ( Under 60 kg)
8. MiniGP Dewasa PRO ( 60 Kg up)

KELAS CORNERING
9.   Matic 113cc std pabrik
10. Matic 130cc (knalpot std bobok mp7)
11. Bebek 4T 150cc “MX, FU, Sonic” MP5

KELAS OPEN
12. Matic 115
13. Matic 130 MP7
14. Matic 130 T.U
15. Matic 150
16. Bebek 4T 130 MP2
17. Bebek 4T 150(MX, FU, SONIC ) MP1
18. Bebek 2T 125cc std
19. Sport 2T 150cc
20. Sport 4T FFA
21. MATIC FFA

Untuk biaya pendaftaran mengikuti ajang balap kali ini rinciannya bisa kamu lihat dibawah ini :

* Tgl 26 Januari – 5 Februari 2017
~ Mini GP : Rp. 300.000
~ Cornering & Open : Rp. 400.000

*Tgl 6 Februari –  4 Maret 2017
– Mini GP : Rp. 350.000
– Cornering & Open : Rp. 450.000

*Tgl 5 Maret :
– MiniGP     : Rp. 400.000,-
– Cornering & Open : Rp. 500.000,-

Untuk race tahun ini j4-vent mengadakan 10 seri balap, setiap race akan mendapatkan point yang akan diakumulasikan di akhir balap. Point tertinggi tentu akan mendapatkan hadiah tambahan. Hadiah menarik untuk para juara yang bisa dibawa pulang sebagai berikut :

(*) MINI GP JUARA (*)
1. Trophy + Rp. 1.000.000
2. Trophy + Rp. 750.000
3. Trophy + Rp. 500.000
4. Trophy + Rp. 250.000
5. Trophy + Rp. 150.000
(*) CORNERING & OPEN (*)
1. Trophy + Rp. 1.500.000
2. Trophy + Rp. 1.000.000
3. Trophy + Rp. 500.000
4. Trophy + Rp. 300.000
5. Trophy + Rp. 200.000

Untuk pendaftaran kamu bisa langsung hubungi kesini .::. 08 1111 0503 ( Joey, Ichal ) Pin BB : D6A3B276 .::. 0812 2393 2199 ( Iwan ). #PENDAFTARAN TRANSFER via BCA 0952636811 A/N JEANNY dan Bukti transfer harap dibawa.

[table width =”90%” style =”table-striped table-bordered table-hover” responsive =”false”]
[table_head]
[th_column]Regulasi Motor Mini GP[/th_column]
[/table_head]
[table_body]
[table_row]
[row_column]

  1. Rangka  / Chasis orginal china ( non alumunium ) & tanpa Shockbreaker (RIGGID)
  2. Mesin bawaan standar china
  3. Karburator standar model MiniGp lama (BOLEH REAMER)
  4. Penggunaan blok & mesin ZK diperbolehkan
  5. Tidak diperkenankan menggunakan blok head terpisah
  6. Mesin standar diameter piston 40-44mm , Tidak boleh naik stroke
  7. Pengapian standar
  8. Skep Bebas
  9. Magnet Standar (BOLEH DIMODIFIKASI)
  10. Knalpot Bebas
  11. Ukuran ban 6.5″
  12. Sasis tidak boleh diubah
  13. Perkuat sasis dengan tidak mengubah bentuk diperbolehkan
  14. Dilarang memperpanjang sumbu roda
  15. Perubahan posisi footstep diperbolehkan

Khusus peserta junior class, WAJIB MEMBAWA FOTOCOPY AKTE KELAHIRAN.

sumber : j4-vent.com

[/row_column]
[/table_row]
[/table_body]
[/table]

Yang mau nonton atau ikut bergabung untuk balap bisa siapkan diri. atau bagi kamu yang pengen nonton langsung datang saja ke lokasi di sentul bogor. Rencananya race akan digelar hari minggu (20/11) mulai pukul 08.00 – Selesai. Event ini bakal dihadiri komunitas mini Gp se-Jabodetabek. seru pasti!

Belum punya mini GP-RK ?
Datang aja langsung kesini : kawasan bizpark 2 blok b no.5 jl raya penggilingan cakung Jakarta timur, Senin – Jumat ( 8.00 – 16.30 )
Phone:
(021) 2957 3959
0816 111 80 11
0812 886 886 01

untuk luar daerah pengiriman via ESL, Indah Cargo. Harga belum termasuk ongkos kirim

gp-racing

Tetap selalu junjung tinggi sportifitas

Related Posts
BURUAN Beli ! lagi ada promo cuci gudang ramadhan 2023 nih Bosku
Promo Cuci gudang akhir tahun bosku... buat kalian yang lagi cari ...
READ MORE
Diskon Spesial mini motor Akhir tahun 2019
Promo terbatas AKHIR TAHUN 2019 minimotor.co.id hadir buat kamu para ...
READ MORE
Seru, Balap Mini GP Sentul International Karting Circuit
Motor mini semakin banyak digemari masyarakat dari kalangan anak kecil ...
READ MORE
Galeri Balap Mini Motor j4-vent Seri 1, Sentul 5 Maret 2017
Event terbaru yang berlangsung yaitu event balap mini GP di ...
READ MORE
mesin-mini-motor-49cc
Motor mini memang menggunakan mesin yang sedikit berbeda dengan mesin ...
READ MORE
Mini GP-RK Melenggang Manis di Sirkuit Sentul
Balap mini GP - Gelaran balap motor mini gp 49cc ...
READ MORE
CARA-KERJA-MESIN
perbedaan mesin 2 tak dan 4 tak dilihat dari cara ...
READ MORE
balap-mini-motor-2017
Team bentukan minimotor.co.id yaitu Mini Motor Racing Team sedang melakukan ...
READ MORE
merawat-piston-mini-motor
minimotor.co.id - Piston merupakan bagian utama mesin yang bekerja didalam ...
READ MORE
medium trail 50cc 2 tak mt6 dalam infografis
di tahun 2017 launching produk baru lagi nih, semakin banyak varian ...
READ MORE
BURUAN Beli ! lagi ada promo cuci gudang
Diskon Spesial mini motor Akhir tahun 2019
Seru, Balap Mini GP Sentul International Karting Circuit
Galeri Balap Mini Motor j4-vent Seri 1, Sentul
Mengatasi Masalah yang Sering terjadi Pada Mesin Mini
Mini GP-RK Melenggang Manis di Sirkuit Sentul
Cara Kerja Motor Mesin 2 Tak dan 4
Latihan dan Uji performa menjelang balap mini motor
Cara Merawat Piston Motor Mini 2 Tak
medium trail 50cc 2 tak mt6 dalam infografis